Consumer Journey dan Aktivitas Mereka

Nama : Ibnu Rafli
Nim : 18107030012
Kelas : Ilmu Komunikasi A 2018
Mata Kuliah Riset Media Buying – Consumer Journey

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Semoga kita semua dalam keadaan sehat dan dalam lindungan Allah SWT. dimudahkan rezekinya, dan diberikan kemudahan dalam menghadapi semua persoalan hidup kita, amin.
kali ini saya akan memaparkan hasil dari consumer journey yang saya buat untuk memenuhi tugas UTS Riset Media Buying. Consumer Journey sendiri adalah perjalanan interaksi pengguna dengan perusahaan, produk, atau layanan yang kamu sediakan. intinya adalah keseharian seorang konsumen berinteraksi dengan segala hal.


Target Audience:
Naswar, laki-laki usia 47 tahun, seorang pedagang peralatan rumah tangga.
Tinggal di desa Rawang, Kecamatan Sungai Pagu, Solok Selatan, Sumatera Barat.
Aktif, gaul, suka menjaga bersih, baik, pekerja keras, dapat diandalkan, suka menonton acara mobil bus dan tinju di Youtube. Cita- cita pergi haji sekeluarga.

Consumer Journey
Waktu
Aktifitas
Point of Interact
Media
04.40 – 05.00
Bangun tidur, keluar kamar, jalan ke kamar mandi, ambil handuk, mandi dan ambil air wudhu.
Bantal, guling, selimut, jam dinding, handuk, sikat gigi, tempat odol, gayung, shampoo, sabun, baju ganti.
Jam dinding
05.00 – 05.30
Solat subuh ke mesjid
Baju Muslim, Sarung, Peci, Sendal

05.30 – 06.30
Pulang solat, baca Al-Quran, buka medsos, cari dan liat berita online
Al-Quran, handphone (sosial media, berita online)
Facebook (baca feed berita), berita online (okezone,liputan6,dll)
06.30 – 07.00
Ganti baju, keluar kamar, jalan ke ruang makan, sarapan, persiapan buka toko
Baju, piring, sendok, garpu, kursi, meja, makanan, kunci toko
Gantungan kunci
07.00 – 12.00
Buka toko, sapu lantai, pel lantai, melayani pelanggan
Sapu, kain pel, barang dagangan, uang
Kotak barang
12.00 – 12.30
Persiapan solat dzuhur ke mesjid
Peci

12.30 – 13.00
Makan siang dan istirahat
Peralatan makan, kursi

13.00 – 15.30
Kembali kerja, melayani pelanggan
Barang dagangan, uang
Kotak barang
15.30 – 16.00
Persiapan solat ashar
peci

16.00 – 17.30
Kembali kerja, melayani pelanggan
Barang dagangan, uang
Kotak barang
17.30 – 19.00
Persiapan tutup toko, mandi,persiapan pergi solat maghrib ke mesjid
Kunci toko, alat mandi, handuk, baju muslim, sarung, sendal.
Gantungan kunci,
19.00 – 19.15
Makan malam
Peralatan makan

19.15 – 19.45
Persiapan solat isya di mesjid
Baju muslim, sarung, sendal, peci

19.45 – 21.00
Pulang solat, masuk kamar, ganti baju, buka hp, buka youtube, buka facebook, ngobrol bareng istri, main sama anak (2 tahun), tidur
Baju ganti, hp, mainan anak, bantal, guing, selimut, kasur
Box mainan anak, youtube (cek video bus, ceramah, dan berita terbaru) facebook (lihat berita, lihat feed terbaru)
Tiap minggu ke tiga dalam satu bulan:
Pergi belanja stok barang ke Padang atau Bukittinggi.
Baliho, stiker, billboard, poster, kalender, spanduk


Target Audience:
Hayatul Annisa, Perempuan umur 26 tahun, seorang sukarelawan (Bidan) di RSUD Solok Selatan. Tinggal di desa Rawang, Kecamatan Sungai Pagu, Solok Selatan, Sumatera Barat.
Aktif, baik, suka bergaul dengan orang lain, pekerja keras, sedikit narsis, suka karaoke, suka nonton sinetron, suka nonton drakor, rajin ibadah, artis idolanya Agnes Monika. Pengen jadi PNS tetap

Consumer Journey
Waktu
Aktifitas
Point of contact
Media
05.20 – 05.30
Bangun tidur, buka HP melihat jam, cek sms, buka Facebook, buka IG
Bantal, guling, kain
seprei, hand phone
(sms, sosial media)
Sms blast, facebook (tage gambar dan video), Instagram (lihat video, like foto, dan lihat feed terbaru)
05.30 – 05.45
Keluar kamar, berjalan menuju kamar mandi, ambil handuk, mandi dan ambil air wudhu, sholat subuh
Jam dinding, kain
handuk, gantungan
baju, tempat sabun,
tempat odol, sikat
gigi, gayung, sajadah,
mukena
Jam dinding
05.45 – 07.00
buka HP, buka Facebook, buka IG
hand phone
(sms, sosial media)
facebook (tage gambar dan video), Instagram (lihat video, like foto, dan lihat feed terbaru)
07.00 – 07.50
Persiapan berangkat kerja, pakai baju dinas, dandan, sarapan, pamit orang tua
Cermin, tempat make up, peralatan makan.
Pin kebidanan
07.50 – 08.00
Mengeluarkan motor, pergi kerja
motor
spanduk
08.00 – 12.00
Sampai di RSUD, parkir motor, masuk tempat kerja, cek absen, mulai bekerja
Tempat parkir, lobby RSUD, papan informasi, jam dinding, ruang IGD, meja, kursi, kalender
Poster, papan informasi, kalender, jam dinding
12.00 – 13.00
Istirahat jam makan siang, persiapan solat Dzuhur, dandan
Kantin, peralatan makan, kursi, meja, peralatan solat, mukena, tempat make up
Poster, jam dinding, televisi
13.00 – 14.00
Kembali kerja, persiapan pulang
jam dinding, ruang IGD, meja, kursi, kalender, poster
Poster, kalender, jam dinding
14.00 – 14.15
Mengeluarkan motor, perjalanan pulang
motor
spanduk
14.15 – 15.30
Sampai di rumah, masuk kamar, ganti baju, istirahat di kasur, buka hp, buka IG, buka facebook, buka youtube, persiapan solat
Jam dinding, baju ganti, kasur, bantal, guling, hp
Jam dinding, facebook (tage gambar dan video), Instagram (lihat video, like foto, dan lihat feed terbaru), youtube (lihat video)
15.30 – 18.25
Keluar kamar, persiapan solat ashar, pergi ke ruang keluarga, ngobrol bareng ayah ibu, nonton tv
Jam dinding, mukena, sajadah, remot tv, tv, majalah
Jam dinding, tv, majalah
18.25 – 18.45
Persiapan solat, baca Al-Quran
Jam dinding, mukena, buku kitab Al-Quran
Jam dinding
18.45 – 20.30
ngobrol bareng ayah ibu, nonton tv, buka hp, buka FB, buka IG, buka Youtube
Remot tv, tv, jam dinding, hp
Jam dinding, facebook (tage gambar dan video), Instagram (lihat video, like foto, dan lihat feed terbaru), youtube (lihat video), televisi
20.30 – 21.30
Persiapan solat isya, masuk kamar, buka hp lagi, buka FB, buka IG, buka Youtube
Mukena, peralatan solat, hp
facebook (tage gambar dan video), Instagram (lihat video, like foto, dan lihat feed terbaru), youtube (lihat video), televisi
21.30 – 05.20
Tidur
Bantal, guling, kasur

Pada hari libur (Hari minggu/hari libur nasional):
Istirahat dirumah, bantu ayah ibu, jalan-jalan ke taman kota Muaralabuh
Kaos, sticker, billboard, spanduk, poster, kalender

MEDIA TERPILIH
INDOOR
OUT DOOR
AMBIENT
MERCHANDISE
·       Kalender
·       Facebook (tag gambar/video)
·       Instagram (lihat video, like foto, dan lihat feed terbaru)
·       youtube (lihat video)
·       televisi
·       majalah
·       billboard
·       spanduk
·       poster

·       Pintu kamar mandi
·       Cermin
·       Ambient kamar mandi
·       Peralatan makan
·       Ambient tempat kerja
·       Jam dinding
·       Stiker
·       Pin



Target Market : Perempuan, 23 - 30 tahun, pendidikan D4, S1

Target Audience
Hayatul Annisa, Perempuan umur 26 tahun, seorang sukarelawan (Bidan lulusan D4 Kebidanan UNPAD) di RSUD Solok Selatan. Tinggal di desa Rawang, Kecamatan Sungai Pagu, Solok Selatan, Sumatera Barat.
Aktif, baik, menjaga penampilan, suka bergaul dengan orang lain, pekerja keras, sedikit narsis, suka karaoke, suka nonton sinetron, suka nonton drakor, rajin ibadah, artis idolanya Agnes Monika. Pengen jadi PNS bidan dan buka klinik sendiri.
Hayatul Annisa, Perempuan umur 26 tahun, seorang sukarelawan (Bidan lulusan D4 Kebidanan UNPAD) di RSUD Solok Selatan. Tinggal di desa Rawang, Kecamatan Sungai Pagu, Solok Selatan, Sumatera Barat.

Aktif, baik, menjaga penampilan, suka bergaul dengan orang lain, pekerja keras, sedikit narsis, suka karaoke, suka nonton sinetron, suka nonton drakor, rajin ibadah, artis idolanya Agnes Monika. 
Pengen jadi PNS bidan dan buka klinik sendiri.

Pesan Marketing
"Strategi Jitu"

Pesan Kreatif
“Strategi jitu menjadi PNS tetap!”
“Pengen jadi PNS tetap? Berikut Strategi jitunya!”
“Jadi PNS dengan Stategi Jitu!”
“Strategi jitu buka Klinik sendiri!”
“membangun Klinik dengan strategi jitu”



itulah hasil dari Consumer Journey yang bisa saya buat dan saya kreasikan. saya mohom maaf apabila ada kesalahan atau kekurangan dalam data Consumer Journey saya ini. Kritik dan saran akan saya tampung dan saya jadikan sebuah pembelajaran. sekian dari saya

wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Comments

Popular posts from this blog

SUMMARY LIVE INSTAGRAM @KAWANRAMA BERSAMA @ENDIKKOESWOYO

Misunderstanding